Berbicara mengenai eco-print, pounding adalah salah satu teknik eco-print yang biasa dipakai untuk menciptakan motif kain. Teknik pounding yaitu memukulkan daun atau bunga ke atas kain menggunakan palu.

Nah, di kesempatan ini kakak-kakak dari kelas VII SMPIT Istiqamah YPAITB ingin berbagi cara membuat eco-print melalui video singkat DIY dengan teknik pounding sesuai arahan Ustadzah Handayani yaitu Guru mapel SBK itu sendiri.

Ada kak Titania Meidina (VII PI 1) yang berbagi tentang cara pembuatan, dan ada beberapa hasil karya dari kak Alexandria Cordova Chaniago (VII PI 2), Aisha Safira (VII PI 1), Kayla Zukhrufazyra (VII PI 1), Muhammad Aqil Putra Ariska (VII PA 1) dan kak Syadni Halwa (VII PI 2).

Ingin mencoba di rumah? Berikut langkah-langkahnya yg di copas dari hitsbanget.com :
1. Bentangkan kain di atas meja
2. Tempelkan daun-daunan yang diinginkan
3. Pukul dengan menggunakan palu hingga warna daun menempel di kain
4. Angkat secara perlahan daun tersebut
5. Jemur kain hingga kering6. Rendam kain dalam air campuran tawas
7. Jemur kembali hingga kering8. Dan kain eco-print kamu sudah jadi deh!

#EcoPrint
#EcoPounding
#TeknikPounding
#Kain#MotifKain
#SBK#DIY
#kreatifitas
#SMPITIstiqamahYPAITB

Informasi PPDB SIT Istiqamah YPAITB :
http://ppdb.istiqamahypaitb.sch.id

CP: 081298781997

Jangan lupa untuk dukung terus channel YouTube sekolah dengan cara Like, Subscribe, Share dan Comment positif yaa..
https://www.youtube.com/channel/UCBuKD7_kA2IsBmRvfOlTs9A

Instagram SMPIT Istiqamah YPAITB : https://instagram.com/smpitistiqamah_ypaitb
Facebook SMPIT Istiqamah YPAITB : https://www.facebook.com/smpitistiqamahypaitb
Website SMPIT Istiqamah YPAITB : https://smpit.istiqamahypaitb.sch.id